MITOS, METAFORA DAN METOMINI PADA FILM " KKN DESA PENARI"

 Sinopsis Film KKN Desa Penari yang Diadaptasi dari Twitter » BertuahPos

      § Mitos

Mitos adalah cerita yang berkembang dalam masyarakat dan berfungsi untuk menjelaskna asal – usul, Fenomena alam, Tradisi, dan Nilai budaya tertentu. Dalam Film “KKN Desa Penari” Tokoh Bima dan Ayu telah melanggar pantangan, sehingga dianggap telah menghancurkan keseimbangan alam, sehingga mereka celaka. Masyarakat Jawa percaya terhadap animisme juga dinamisme, yaitu bahwa dunia ini juga didiami oleh makhluk halus termasuk roh nenek moyang yang biasa disebut sebagai danyang.

§  Metafora

Metafora adalah penggunaan istilah atau konsep yang abstrak untuk menggambarkan sesuatu yang lain. Dalam film “KKN Desa Penari” Penggunaan istilah terdapat pada penyampaian kata leluhur atau nenek moyang yang disebutkan disitu sebagai danyang.

§  Metamini

Metomini adalah bentuk metafora yang melibatkan perpindahan nyata atau fisik dari satu objek atau tempat ke objek atau tempat lainnya. Dalam film “KKN Desa Penari” ada salah satu scene dimana wahyu dan widya pulang dari pasar dan motor yang di gunakan mereka macet di tengah hutan, wahyu dan widya ditolong oleh warga dibawa ke sebuah desa yang sedang ada hajatan padahal di situ tidak ada desa lain kecuali desa yang mereka datangi untuk KKN

 

 

 - Suryo Adi Negoro 202146500775

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Review Jurnal menurut Teori Ferdinand De Saussure

MITOS dan PENGALAMAN ESTETIS dari SEBUAH KARYA SENI